Tag Archives: black opal

Rough Kalimaya/Opal Banten

Rough Opal Kalimaya Banten

Bahan kalimaya teh yang full jarong. Warnanya cantik sekali.

Melanjutkan posting kemarin tentang keberuntungan Abim mendapatkan bahab Black Opal full jarong. Masih ada bahan opal kalimaya lain. Setelah diamati memang kalimaya batu yang cantik. Sayang, ukurannya yang sak upil-upil. Ada dua bahan yang sak upil-upil ini. Perhatikan warna ‘jarongnya’, penuh dan dalam sekali.

Rough Opal Kalimaya Banten

Bahan kalimaya banten. Ukurannya umumnya kecil. Sepintas seperti pecahan batu biasa,

bahan kalimaya opal banten full jarong

Bahan kalimaya/opal banten yang full jarong. Warna bening.

bahan kalimaya opal banten full jarong

bahan kalimaya opal banten full jarong

bahan kalimaya opal banten full jarong

bahan kalimaya opal banten full jarong


Continue reading

Rough Black Opal Full Play Colour

Abim hari ini beruntung mendapatkan bahan blak opal yang sudah keluar jarongnya. Awalnya jarongnya hanya terlihat sedikit di ujungnya. Warnanya merah menyala. Oleh Abim bahan black opal ini direndam dengan minyak zaitun dan sedikit digosok. Ternyata setelah digosok baru ketahuan jika jarongnya sudah full. Warnanya macam-macam: merah, hijau, biru, kuning. Hanya saja ukurannya yang kecil. Kalimaya dan black opal memang jarang yang berukuran besar. Umumnya kecil-kecil semua.

rough black opal kalimaya

Rough Black Opal Full Play Colour

Black Opal Koleksi Abim