Puasa Ngowes ke Tanjakan Sengked, Ciomas

Abim hobi naik sepeda. Meski di bulan puasa Ramadhan seperti ini, Abim tetap saja ngowes. Kali ini dia sudah siap-siap ngowes pagi-pagi sekali. Tujuannya adalah tanjakan Sengked Ciomas. Orang menyebutnya tanjakan setan, karena tinggi dan kemiringannya yang tidak mudah ditaklukan. Jaraknya kurang lebih satu km dan kemiringannya sampai 40o. Miring banget.

Tidak banyak orang yang bisa sekali naik bisa sampai atas tanpa berhenti. Dulu Abim tidak bisa nanjak tanpa berhenti, tapi sekarang dia sudah bisa nanjak ke tanjakan Sengked tanpa berhenti sampai atas.

Silahkan dicoba kalau ada yang punya stamina dan nyali.

Ini salah satu jagoan tanjakan Sengked. Pak Rudi.

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s