Category Archives: Biofertilizer

tulisanku tentang biofertilizer

Isolasi Mikroba Pelarut Fosfat

Mikroba pelarut fosfat (MPF) umumnya diisolasi dari contoh tanah. MPF yang umum didapatkan antara lain dari kelompok fungi, bakteri, dan actinomicetes. Prosedur umum untuk mengisolasi MFP adalah sebagai berikut:

Continue reading

Beberapa Dokumen Penting Tentang Pertanian Organik

Ada beberapa dokumen penting bagi orang yang ingin beraktivitas dalam pertanian organik.  Dokumen-dokumen itu antara lain adalah:

  • SNI Sistem Pangan Organik yang dikeluarkan oleh Badan Standarisasi Nasional (BSN)
  • SNI 19-7030-2004 tentang kompos juga dikeluarkan oleh BSN
  • Organic Standard Jaker PO, yang dibuat oleh Jaringan Kerja Pangan Organik
  • Keputusan Meteri Pertanian tentangn pupuk organik dan bahan pembenah tanah.

DOWNLOAD PUPUK ORGANIK

Silahkan didownload resources yang mungkin Anda perlukan juga:

  1. Buku Petunjuk Pupuk Organik Granul
  2. Buku Petunjuk Teknis Lapang Pengelolaan Tanaman Terpadu (PTT): Padi Sawah Irigasi
  3. Petunjuk Teknis Uji Mutu Pupuk Organik
  4. Standard Mutu Pupuk Organik
  5. Kompos
  6. SNI Dolomit
  7. Kompos Limbah Kakao
  8. Petunjuk Lapang PTT Padi
  9. Budidaya Padi Sehat
  10. Brosur Budidaya Padi Sehat
  11. Brosur Kompos Jerami
  12. Pengelolaan Lahan untuk Budiaya Sayur Organik
  13. Pupuk Organik dan Pupuk Hayati
  14. Sifat Fisik Tanah dan Metode Analisisnya
  15. Analisis Biologi Tanah
  16. Juknis Mutu Pupuk Organik
  17. Menuju Pertanian Lahan Kering Lestari
  18. Pembuatan Kompos-Balittanah
  19. Pemupukan Berimbang
  20. Sifat Fisik Tanah dan Metode Analisisnya
  21. Petunjuk Pengambilan Sampel Tanah untuk Analisis Biologi Tanah
  22. Compost Quality TestGermination Index Method
  23. Compost and Soil Conditioner Quality Standards 2005

Daftar bahan lain yang bisa didownload: Download Di Sini
Cara mendownload: Klik dua kali pada link yang akan didownload. Kemudian ikuti perintah selanjutnya. Kalau ada iklan yang muncul, klik aja iklannya atau langsung ke SKIP ADD yang ada di pojok kanan atas.

BIOTEKNOLOGI MIKROBA UNTUK PERTANIAN ORGANIK


donwload ebook gratis microbiologyAlasan kesehatan dan kelestarian alam/lingkungan menjadikan pertanian organik sebagai salah satu alternatif pertanian modern. Pertanian organik mengandalkan bahan-bahan alami dan menghindari segala asupan yang berbau sintetik, baik berupa pupuk sintetik, herbisida, maupun pestisida sintetik. Namun, petani sering mengeluhkan hasil produksi pertanian organik yang produktivitasnya cenderung rendah dan lebih rentan terhadap serangan hama. Masalah ini sebenarnya bisa diatasi dengan memanfaatkan bioteknologi berbasis mikroba yang diambil dari sumber-sumber kekayaan hayati non sintetik.
Continue reading

Pupuk Kompos Jerami: Mudah, Murah, & Cepat

buku pupuk organik granulPenelitian yang dilakukan oleh Pusat Penelitian Tanah menemukan bahwa kandungan bahan organik di sebagian besar sawah di P Jawa menurun hingga 1% saja. Padahal kandungan bahan organik yang ideal adalah sekitar 5%. Kondisi miskin bahan organik ini menimbulkan banyak masalah, antara lain: efisiensi pupuk yang rendah, aktivitas mikroba tanah yang rendah, dan struktur tanah yang kurang baik. Akibatnya produksi padi cenderung turun dan kebutuhan pupuk terus meningkat. Solusi mengatasi permasalah ini adalah dengan menambahkan bahan organik/kompos ke lahan-lahan sawah. Kompos harus ditambahkan dalam jumlah yang cukup hingga kandungan bahan organik kembali ideal seperti semula.

Baca juga: Pengendalian hama padi dengan pestisida organik.


Informasi dan pemesanan aktivator pengomposan Promi: klik di link ini


Praktek pembuantan kompos jerami oleh H Zaka, Ket. Gapoktan Sulih Asih, Cigombong, Bogor


Lihat lanjutan video ini di Video Praktek Pengomposan Jerami


Continue reading

Inovasi Berbasis Mikroba

Aku banyak bekerja dengan mikroba, terutama mikroba-mikroba  yang bermanfaat bagi tanaman.  Dari hasil kerjaku ini aku menjadi co inventor untuk beberapa produk berbais mikroba.  Produk-produk  yang telah dikomersialisasikan antara lain:
Continue reading

Pembuatan Pupuk Kompos dari Sampah Organik dengan Promi

Promi

Limbah organik yang juga bisa dikomposkan dan diperkaya dengan Promi adalah sampah organik. Kami telah berhasil mengomposkan sampah organik dari sebuah pasar di kota Bogor. Meskipun prosedur ini dibuat berdasarkan ujicoba di sampah pasar, namun prosedur ini juga bisa digunakan untuk mengomposkan sampah-sampah organik lainnya.


Baca ini juga: Pengomposan sampah pasar | pengomposan sampah warga | Masalah pengomposan sampah | Makalah kompos


Continue reading

Budidaya Padi Sehat

Budi Daya Padi Sehat Buku ini aku tulis bersama dengan Pak Haji Zaka. Buku ini merupakan pengalaman lapang pak haji Zaka dalam melakukan budidaya pad. Buku ini statusnya masih draf dan masih perlu beberapa perbaikan dan penambahan materi.  Beberapa materi yang belum dimasukkan dalam buku ini adalah materi tentang bioinsektisida, bioherbisida, dan biofungisida.

Continue reading